Desa Ponjen merupakan salah satu desa di Kecamatan Karanganyar , mempunyai 4 Dusun, 4 RW, dan 16 RT. Di Dusun 1 merupakan desa paling dekat dengan perbatasan dengan desa Brakas, tepatnya di RT 01 RW 01 terdapat kegiatan DD tahun anggaran 2022 yaitu Pembangunan Drainase Lingkungan RT 01 RW 01 Kecamatan Kecamatan Kabupaten Purbalingga.